Tuesday, June 12

Candi Pulo - Padang Lawas Utara, Sumatera Utara

Terletak di Desa Bahal Kecamatan Portibi, Kabupaten Padang Lawas Utara. 

Bangunan Candi Pulo terbuat dari bahan bata berdenah persegi panjang dengan ukuran sekitar 4 X 9 meter dengan tinggi bangunan yang tersisa adalah sekitar 2 meter. 


Tangga bangunan diperkirakan terletak di sisi utara. Di tiap-tiap sisi terdapat relief motif sulur-suluran. Selain itu di bagian tersebut juga terdapat relief banteng bertubuh manusia, relief manusia dengan mata melotot dan relief manusia dengan kepala gajah.

No comments:

Post a Comment